Jual PLTS Mini Kapasitas 500 Watt
PLTS mini rumah 500 watt sangat cocok untuk daerah yang belum memiliki listrik PLN, karena dapat menghasilkan listrik independen dari panel surya atau solar cell dan aki atau accu sebagai media penyimpanan. Selain itu paket ini juga cocok untuk backup atau cadangan saat terjadi pemadaman listrik di area rumah anda.
Harga PLTS Mini 500 Watt
Teknologi terbaru dari tim RnD Royal PV, paket PLTS 500 watt rumah ini memakai produk terbaru dan tercanggih yang menggabungkan inverter dan controller atau yang seringkali di sebut All in One / Hybrid. Penggabungan kedua alat ini menghemat tempat dan biaya untuk box panel dan juga menghemat biaya lebih banyak bila dibandingkan dengan penggunaan inverter puresinewave dan controller mppt secara terpisah. Teknologi all in one ini juga membuat perakitan menjadi lebih sederhana dan mengurangi pemakaian kabel secara drastis.
Spesifikasi PLTS Mini 500 Watt
KOMPONEN | SPESIFIKASI | JUMLAH |
PV MODULE PANEL SURYA | ROYAL PV | 100WP-12V | 2 UNIT |
AKI | ACCU VRLA | VOZ | 100AH-12V | 1 SET |
PV INVERTER | RPV | MOD | 500W-12V | 1 SET |
CONTROLLER |
ROYAL PV | 10A-12V/24V | 1 SET |
KABEL PANEL SURYA | SLOCABLE | 2X4MM | 10 MTR |
KABEL INSTALASI | 2X0,75MM | 15 MTR |
BOX SISTEM |
DISESUAIKAN | 1 SET |
LAMPU LED BULB |
DISESUAIKAN | 3 SET |
AKSESORIS | DISESUAIKAN | 1 SET |
Keunggulan Paket PLTS Untuk Rumah :
- Mudah dalam pemasangan, bersifat mandiri.
- Mengurangi emisi gas rumah kaca dan ancaman perubahan iklim.
- Listrik PLN yang terpasang hanya sebagai cadangan ( back up power ).
- Lama pemakaian dapat disesuaikan dengan kebutuhan ( berdasarkan kapasitas aki yang terpasang ).
- Desain wall mounting, dan plug and play.
Perhitungan daya paket PLTS 500 Watt :
- Penggunaan inverter adalah 80% dari kapasitas inverter.
- Sistem PLTS 500W ini dapat memproduksi listrik sebesar 1,200 Watt-Hour.
- Jika beban listrik yang digunakan sebesar 20% / 100 Watt dari kapasitas maximal inverter ( max 500 Watt) maka sistem bisa digunakan selama 8-10 jam.
Untuk harga terbaik, ketersediaan stok atau pun konsultasi mengenai kebutuhan PLTS rumah yang cocok dan sesuai dengan anda, silakan hubungi tim kami yang akan memberikan solusi terbaik untuk anda, baik dari segi kebutuhan, budget maupun desain PLTS.
ROYALPV
LTC GLODOK
Lantai GF1, Blok A17, No. 1
Telp: 021-6232-0924
HP: 0812-9782-2052
Email: sales@royalpv.com
Harga Paket Belum Termasuk Ongkos Kirim & Packing Kayu
Harga Paket Belum Termasuk Biaya Pemasangan
Harga Paket Sudah Termasuk Baterai VRLA / AGM
Baterai yang kami sertakan adalah baterai VRLA / AGM
PERHATIAN !!!
kami menyarankan membeli tambahan packing kayu dari ekspedisi masing-masing”
KLIK UNTUK LIHAT PRODUK DIBAWAH INI
⇒ Paket PLTS SHS MINI 200WP 220V ⇐
⇒ Paket PLTS SHS MINI 100WP 220V ⇐
⇒ Paket PLTS SHS MINI 80WP 220V ⇐
⇒ Paket PLTS SHS MINI 80WP 12V ⇐
⇒ Paket PLTS SHS MINI 50WP 12V ⇐
⇒ Paket PLTS Rumah 1000 Watt ⇐
⇒ Paket PLTS Rumah 2000 Watt ⇐